Pages

Tuesday, February 17, 2015

9 Wasiat Allah kepada Nabi saw

Rasulullah saw bersabda: “Tuhanku mewasiatkan kepadaku sembilan perkara:
  1. Ikhlas dalam dalam beramal, dalam keadaan sunyi atau terangan-terangan.
  2. Bersikap adil dalam keadaan rela atau marah.
  3. Bersikap sederhana dalam keadaan kaya atau miskin.

Thursday, February 12, 2015

Selain para Nabi (as) Dapat Mendengar Suara Malaikat

Allah SWT berfirman kepada nabi Musa (as): “Kami mempunya seorang hamba, pergi dan ambillah pelajaran darinya! Kami telah mengajarkan ilmu padanya. Ia tidak belajar ilmu dari seorang pun. Kami telah pancarkan ilmu dan hikmah dari dalam batinnya.”

Derita yang Diinginkan Puncak Kenikmatan

Mengenang derita orang yang dicintai, dan derita kerinduan karena ingin berjumpa dengan Allah SWT dan orang yang dicintainya. Derita ini adalah derita diinginkan.

Ketika Imam Ali bin Abi Thalib (sa) menjadi khalifah ia merasakan derita rakyatnya yang fakir dan miskin. Sehingga ia makan, minum, berpakaian dan lainnya seperti mereka. Peminpin yang perduli pada kehidupan rakyatnya kelas bawah, ia akan berpola hidup seperti mereka. Ini juga derita yang diinginkan.

Sunday, February 8, 2015

Doa untuk Kemudahan dan Keluasan Rejeki

Ketika kita berada dalam kesulitan, bingung tak tahu arah di mana kita akan mendapatkan rejeki, dan dari siapa akan mendapatkannya, maka bacalah doa ini secara istiqomah sesudah shalat Isyak. Doa ini dikenal sebagai ta’qib shalat Isyak:

Followers